Akuarium Sumida (すみだ水族館, Sumida Suizokukan) merupakan pertunjukan utama dari Tokyo Skytree yang sudah dibuka sejak bulan Mei tahun 2012 di Tokyo. Ukuran yang sedang dan dirancang dengan desain akuarium yang modern ini terdapat lebih dari 10.000 makhluk laut di…
Ginza
Sejak akhir abad ke-19, Ginza dikenal sebagai kawasan perbelanjaan dan perdagangan utama paling ramai, modis, dan elegan di Tokyo, Jepang. Disini tersebar berbagai pusat perbelanjaan, butik, galeri seni, tempat pertunjukan teater, museum, restoran dan cafe.…
Yurakucho
Yurakucho adalah distrik yang terletak tepat di tengah Tokyo dan berdekatan dengan Ginza. Yurakucho menawarkan banyak tempat untuk makan dan juga shopping dengan harga yang terjangkau dan juga nuasa tradisional dan santai dibandingkan Ginza, yang…
Tsukishima
Tsukishima adalah pulau buatan yang terletak di Tokyo Bay dan bersebrangan dengan Tsukiji fish market. Tsukishima menawarkan ke-indahan dan ketenangan Tokyo pada jaman Edo diantara hiruk-pikuk kehidupan Tokyo. Di sana kamu bisa, melihat banyak arsitektur…
Hama Rikyu Garden
Hama Rikyu adalah taman tradisional terletak di tengah Tokyo dan bersebelahan dengan Tokyo Bay. Hama Rikyu sudah berdiri sejak jaman Edo tetapi hanya dibuka untuk bangsawan sampai 1 April 1946. Hama Rikyu,walaupun tidak seramai taman-taman…
Yasukuni Shrine
Yasukuni Shrine adalah kuil Shinto yang terletak ditengah Tokyo. Yasukuni Shrine dibentuk pada tahun 1869 dan ditujukan untuk mengabadikan 2.5 juta pahlawan dan prajurit yang mati untuk Jepang pada jaman Restorasi Meiji. Tetapi kuil…
Tokyo Skytree
Tokyo Skytree merupakan salah satu landmark Jepang yang terpopuler dan dikunjungi oleh para wisatawan yang datang berkunjung untuk melihat pemandangan kota yang sangat luas dan indah. Bangunan setinggi 634 meter ini menjadi salah satu dari…
Museum Nasional Tokyo
Museum Nasional Tokyo (東京国立博物館 Tokyo Kokuritsu Hakubutsukan) adalah museum tertua di Jepang yang letaknya berada di Taman Ueno, Tokyo. Museum ini didirikan pada tahun 1872, museum ini dikelola oleh Institut Nasional Peninggalan Budaya (Kokuritsu Bunkazai Kikō).…
Tokyo Tower
Tokyo Tower merupakan salah satu landmark Jepang yang terkenal, Menara setinggi 333 Meter ini berdiri megah dan menjadi daya tarik bagi para wisatawan yang berkunjung ke Jepang baik untuk berfoto di depan Tokyo Tower atau Pada…